Category: Pengumuman
Jadwal PendaftaranUlang Semester Genap Tahun Akademik 2025/2026
BINCANG PAGI: Rektor Febri Yulika Ajak Calon Mahasiswa Menyusun Strategi Cerdas Menyambut SNPMB 2026
Padangpanjang, 8 Januari 2026 – Dalam program Bincang Pagi yang disiarkan secara langsung melalui kanal YouTube RRI Bukittinggi , Rektor Febri Yulika, S.Ag., M.Hum mengupas tuntas kiat sukses calon mahasiswa Read more
Kampus Berdampak di Tengah Bencana: ISI Padangpanjang Salurkan Bantuan untuk Sungai Landia
Agam — Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang sebagai perguruan tinggi yang hadir dan berdampak bagi masyarakat. Melalui Tim Tanggap Darurat, ISI Padangpanjang menyalurkan sebanyak 900 paket logistik serta bantuan sarana Read more
LPPM ISI Padangpanjang dan LPPM Universitas Bengkulu Jalin Kolaborasi Pengabdian Kampus Berdampak
Padangpanjang, Jumat 24 Oktober 2025 — Lembaga Penelitian dan Pengabdian kepada Masyarakat (LPPM) Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang menerima kunjungan resmi dari Tim LPPM Universitas Bengkulu (UNIB) yang terdiri dari Read more
Dosen Teater ISI Padangpanjang Tatang Rusmana Wakili Kampus dalam Simposium Internasional Pernaskahan Nusantara XX
Jakarta, 17 Oktober 2025 — Dosen Program Studi Seni Teater Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang, Tatang Rusmana, S.Sn., M.Sn., berkesempatan mempresentasikan makalah pada Simposium Internasional Pernaskahan Nusantara XX yang diselenggarakan Read more
Penguatan Kapasitas Institusi ISI Padang Panjang Menuju Akreditasi Unggul dengan LAMSPAK
Padang Panjang (9/10/2025) — Institut Seni Indonesia (ISI) Padang Panjang melalui Biro Akademik dan Kemahasiswaan menyelenggarakan kegiatan Focus Group Discussion (FGD) bertema “Penguatan Kapasitas Institusi dalam Penyusunan Dokumen Evaluasi Diri Read more
Penguatan Kapasitas Kelembagaan ISI Padangpanjang Melalui FGD Penataan Organisasi dan Tata Kelola
Padangpanjang, 6–7 Oktober 2025 — Institut Seni Indonesia (ISI) Padangpanjang menggelar kegiatan Forum Group Discussion (FGD) bertajuk “Penguatan Kapasitas Institusi melalui Perubahan Organisasi dan Tata Kelola” yang berlangsung selama dua Read more
